Jumat, 05 September 2014

Prinsip Kerja Web Browser

Prinsip kerja web browser :
1. Menerima permintaan (request) dari client, dan
2. Mengirimkan apa yang diminta oleh client (response).



Prinsip kerja program web server adalah memberikan informasi yang diminta oleh komputer client dan melayani setiap permintaan yang datang dari manapun.Informasi akan dikirimkan oleh komputer server lalu akan di terima dan dibaca oleh komputer client melalui program browser.

Misalkan seseorang ingin mengetikan alamat url pada browser.

1.       Alamat tersebut akan dilewatkan oleh suatu protocol HTTP melewati port 80 atau 443 pada server.
2.       Web browser akan mengirimkan suatu aturan yang biasa disebut protocol,protocol yang biasa digunakan adalah TCP/IP.
3.       Setelah dikirimkan ke web server, maka web server akan merespon request dari web browser tersebut.
4.       Web server akan memeriksa web file, apakah ada atau tidak alamat yang di request oleh browser tadi dan mengirimkan kembali

5.       Lalu browser akan menerjemahkan kode HTML yang dikirimkan oleh server menjadi suatu halaman web seperti yang anda lihat sekarang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar